Pandemi Belum Berakhir, Anggota Kodim 0735 Surakarta Ikuti Operasi Yustisi Masker Gabungan

    Pandemi Belum Berakhir, Anggota Kodim 0735 Surakarta Ikuti Operasi Yustisi Masker Gabungan

    SURAKARTA - Minggu (09/05/2021) Anggota Koramil 05/Pasar Kliwon Kodim 0735 Surakarta Serka Sugiyanto dan Sertu Maryanto mengikuti kegiatan Operasi Yustisi Masker Gabungan TNI POLRI Satpol PP dan Dinas Terkait Kota Surakarta dalam rangka Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di depan TMP Jurug jalan Ir.Juanda Kecamatan Jebres Kota Surakarta.

    Serka Sugiyanto menegaskan operasi yustisi masker gabungan tersebut diikuti dari TNI Polri dan Satpol PP Surakarta serta Dinas Terkait .

    "Bagi masyarakat yang terjaring diberikan sangsi berupa membuat surat pernyataan dan diberikan sangsi lain berupa kegiatan sosial membersihkan sampah di sekitar Taman Jurug Jebres Surakarta, tepatnya di sekitaran lokasi kegiatan."tuturnya.

    "Kegiatan ini dilaksanakan dengan tujuan memutus mata rantai penyebaran Covid-19 dan Percepatan pertumbuhan ekonomi masyarakat khususnya diwilayah kota Surakarta."pungkasnya.

    (Pardal)

    Surakarta
    Pardal Riyanto

    Pardal Riyanto

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Peningkatan Covid-19 Jelang Lebaran,...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Kades Siwatu Mengangkangi Dana Desa,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Lapas Cilacap Siap Sukseskan Pilkada 2024 Berjalan Aman dan Tertib
    Desa Tulung Klaten Gelar Upacara Penutupan Karya Bakti Mandiri Klaten Bersinar (KBMKB) Ke-XXVI
    Arahan Dari Kepala Biro BMN Pengadaan Pra Dipa, Rutan Kudus Ikuti Secara Virtual
    Rutan Kudus Ikuti Arahan Kepala Biro BMN Dalam Pengadaan Pra DIPA Anggaran 2025 Secara Virtual

    Ikuti Kami